ads

Jumat, 09 September 2016

Cara membuat tas macrame dengan bahan tshirt yarn

Selamat malam, lama no posting, sibuk punya anak 1,5 tahun sama hamil 9 bulan, doain ya semoga lancar persalinnya hpl tgl 12 ini, hihihi
Berhubung diem2 dirumH itu menyebalkan tanpa karya akhirnya nyoba2 buat tas tp bukan dari talikur dari bahan tshirt yarn, teman2 bisa order bahannya di sms/watsap 0818611786 pin  by request.
Ini contoh talinya
Beratnya 500 gram, talinya 3 cm, lembut dan cocok buat rajut dengan proyek yg besar2, bagi yg tidak terlalu suka dengan benang rajut kecil bisa memanfaatkan benang tarn ini. Karna saya mahirnya macrame jadi benangnya saya manfaatin untuk tas saja contohnya tas dibawah ini
Cnth hasil jadi tas macrame dengan bahan tshirt yarn, untuk tutorialnya akan segera saya posting ya, motif ini ada di buku macrame dan tas talikur juga, buat yg mau belajar mendalami macrame bisa menggunakan buku ini

Selasa, 06 September 2016

Cara memilih bahan tas untuk furing tas macrame

Ada banyak sekali pertanyaan tentang cara memilih bahan buat bagian dalam tas macrame, ini beberapa saya kasi revienya ya teman2.
1. Sintex
Bahannya agak licin, lebarnya 1,5 cm, tebal dan mengkilap mirip seperti kain satin hrganya sekitar 13.000/meter teman2 bisa beli di fanpage fb house of macrame atau bisa langsung watsap/sms adminnya di 0818611786
Contoh kain sintex dalam berbagai warna

2. Asahi
Kain buat pelapis furing tas ini lebih lembut dan halus, tapi lebarnya lebih kecil, hanya 110 cm, bedanya lebih lembut dari kain sintex
Contoh kain asahi, busa dan resletin

3. Kemudian yg dibutuhkan adalah kp rit, resleting dan busa pelapis, seperti contoh diatas bisa menggunakan, busa 2 mili, 3 mili 
4. Jahit dengan mesin jahit membentuk tas seperti gambar dibawah ini



Kemudian setelah itu tinggal mengesom furingnya ke untuk menyatukan furing dengan tas.
Selamat mencoba

Tas macrame dan cara membuatnya

 Kemarin banyak yang tanya tentang mahalnya bahan tas macrame, nih di hom kita ada solusinya mom, bekerjasama dengan shopee ini dia beberapa...